
PT Kilang Pertamina Internasional (PT KPI) adalah Subholding Refining & Petrochemical PT Pertamina (Persero) yang merupakan strategic holding company. PT KPI mengembangkan investasi dan menjalankan bisnis Pertamina terkait pengolahan minyak bumi serta bahan lainnya menjadi produk-produk bahan bakar, pelumasan, petrokimia dan farmasi yang bernilai tinggi serta pengembangan bisnis pengolahan dan petrokimia dalam rangka memenuhi kebutuhan produk olahan dan petrokimia sesuai perkembangan pasar.
Manajemen Feedstock: Kilang Pertamina Internasional mengolah Minyak Mentah dan K...

Data ikhtisar keuangan yang telah dirilis sesuai Laporan Tahunan 2024



Cilacap, 5 November 2025 – Tantangan akan kebutuhan akan energi hijau kian hari kian meningkat. Tak hanya di Indonesia, namun juga di berbagai belahan dunia. Karena itulah Kilang Pertamina Internasional (KPI) bertekad untuk menjawab tantangan tersebut dengan mempelopori pengolahan energi hijau di salah satu unit operasinya, yakni Kilang Cilacap.
"Mengembangkan bisnis energi hijau dan rendah karbon di masa depan merupakan salah satu dari 2 strategi pertumbuhan ganda KPI," kata ...

Balikpapan, 5 November 2025 - Teluk Balikpapan sebagai pusat jalur industri minyak dan gas, logistik, sumber daya alam, serta peran ekologis dan ekonominya memiliki peran sangat penting bagi masyarakat. Untuk menjamin keamanan operasional dan Teluk Balikpapan PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) Unit Balikpapan melalui Tim Subsurface Integrity & Inspection Engineering (SSIE) memiliki inovasi pemasangan Clamp Underwater pada Subsea Pipeline (SPL) 20 inch.
Kegiatan ini d ...

Dumai, 4 November 2025 - PT Kilang Pertamina Internasional (PT KPI) Refinery Unit II Dumai (Kilang Pertamina Dumai) menunjukkan komitmennya dalam mendukung upaya pemerintah dalam meningkatkan kualitas Sumber Daya Manusia (SDM) dan pendidikan berkelanjutan di wilayah operasionalnya, Dumai dan Sungai Pakning.
Dalam upaya mendukung peningkatan literasi dan minat baca pada anak usia sekolah di Kota Dumai, Kilang Pertamina Dumai memberikan dukungannya pada pelaksanaan Festival  ...


© Copyright 2025 | PT Kilang Pertamina Internasional. All Rights Reserved. Privacy Policy